Kunjungan Bapak Drs. H.M. Hendro Martojo, MM ke stand TIC Jepara yang diselenggarakan di JTTC
pada tanggal 9-13 April 2008
Pada tanggal 10 Maret diadakan acara peresmian gedung JTTC sekaligus pameran Jepara Great Sales 2008. Pada ajang tersebut diadakan juga pameran industri kerajinan di Jepara sekaligus lomba ukir.
Tujuan didirikan Gedung JTTC adalah sebagai media untuk alternatif pemasaran produk di Jepara. Pada pameran tersebut diikuti oleh 60 peserta yang masing-masing di luar dan di dalam lembaga pendidikan.
Dokumentasi Jepara Great Sales 2008 di JTTC Rengging Pecangaan :
Bapak Bupati meresmikan JTTC Tamu undangan peresmian JTTC
Stand JTIC di JTTC Bapak Bupati mengunjungi stand JTIC
Pengunjung di stand JTIC Peserta lomba ukir
Penghargaan peserta lomba ukir
Dok : Indra, Ida JTTC
Tujuan didirikan Gedung JTTC adalah sebagai media untuk alternatif pemasaran produk di Jepara. Pada pameran tersebut diikuti oleh 60 peserta yang masing-masing di luar dan di dalam lembaga pendidikan.
Dokumentasi Jepara Great Sales 2008 di JTTC Rengging Pecangaan :
Bapak Bupati meresmikan JTTC Tamu undangan peresmian JTTC
Stand JTIC di JTTC Bapak Bupati mengunjungi stand JTIC
Pengunjung di stand JTIC Peserta lomba ukir
Penghargaan peserta lomba ukir
Dok : Indra, Ida JTTC
4 komentar:
Program Kerja TIC terutama peran serta dalam pameran sangat baik untuk perkembangan wisata kota Jepara
Saiful Anwar, mahasiswa - Krapyak.
Perlu diusahakan pembuatan video tentang obyek-obyek wisata Kabupaten Jepara
Idwin Zia Ulkhaq, Karyawan - Kedung Malang.
Meskipun cukup bagus, tapi masih jauh dari harapan terutama menyangkut kelengkapan data informasi pada situs online www.gojepara.com
TanThowi JS, wirausaha - Jepara
Ada baiknya dilengkapi dengan info tentang kuliner.
M. Rubhan, karyawan - Tahunan.
Posting Komentar